Definisi dan Pengertian Kiesquotient

Definisi dan Pengertian Kiesquotient adalah bilangan pembagi pemilihan, yaitu suatu perbandingan (rasio) antara jumlah pemilih dengna jumlah wakil yang akan duduk dalam lembaga perwakilan yang ditentukan oleh perundang-undangan.

Kiesquotient biasa digunakan dalam sistem pemilihan umum proporsional, jumlah suara yang diperoleh oleh setiap kontestan pemilihan umum dihitung dan kemudian dibagi oleh bilangan pembagi tersebut, sehingga akan menghasilkan sejumlah kursi bagi kontestan yang bersangkutan secara proporsional sesuai dengan jumlah suara yang dikumpulkan.

Kiesquotient biasanya disebut dengan Electorale Quotient.

Comments

Popular posts from this blog

Defenisi dan Pengertian Territoriale ZEE En Maritieme Kringen Ordonantie 1939

Definisi dan Pengertian Bargaining Politik

Definisi dan Pengertian Behavioral Approach