Definisi dan Pengertian Bourgeoisie

Definisi dan Pengertian Bourgeoisie adalah golongan kaum menengah yang berdiri di antara kaum miskin dengan kaum bangsawan atau kaum kapitalis. Di negara-negara kapitalis kedudukan kaum borjuis ini sangat penting artinya dan mempunyai pengaruh serta kekuasaan yang cukup penting, oleh karena itu menurut paham komunis golongan ini dipandang amat berbahaya, oleh karena akan menindas kaum proletar, untuk itu mereka harus dihapuskan dan tidak boleh bergerak lagi.

Comments

Popular posts from this blog

Defenisi dan Pengertian Territoriale ZEE En Maritieme Kringen Ordonantie 1939

Definisi dan Pengertian Bargaining Politik

Definisi dan Pengertian Behavioral Approach