Definisi dan Pengertian Patembayan

Definisi dan Pengertian Patembayan adalah bentuk pergaulan hidup dalam masyarakat yang terjadi karena hubungan yang tidak bersifat kepribadian dan bertujuan mencapai keuntungan kebendaan. Bentuk patembayan ini bisa dilihat misalnya dalam Firma, Perseroan Komanditer dan lain sebagainya.

Comments

Popular posts from this blog

Definisi dan Pengertian Bargaining Politik

Defenisi dan Pengertian Le Desir D'Etre Ensemble