Pengertian Hizbullah

Pengertian Hizbullah adalah barisan pemuda di bawah naungan Masyumi yang didirikan pada tanggal 8 Desember 1944 tidak lama setelah berdirinya barisan pelopor.

Sebagai gerakan yang bernafaskan Islam (Secara etimologi bahasa, Hizbullah berarti tentara Allah) mereka menolak untuk membukukkan diri ke arah Tokip dalam upacara-upacara resmi sebagai tanda hormat dan kesetiaan kepada Tenno dan Heika. Cara-cara semacam itu menurut pandangan pengikut Hizbullah sangat bertentangan dengan ajaran Islam.

Comments

Popular posts from this blog

Definisi dan Pengertian Bargaining Politik

Defenisi dan Pengertian Le Desir D'Etre Ensemble