Definisi dan Pengertian Fish Law
Definisi dan Pengertian Fish Law adalah suatu teori yang dikemukakan oleh Kautilya untuk menggambarkan pahamnya tentang keadaan alamiah atau keadaan tidak bernegara, yang ditandai dengan ketiadaan hukum, organisasi dan pimpinan sehingga terjadi keadaan yang menyerupai keadaan di laut. Yaitu, di mana hukum rimba akan terjadi, ikan yang besar akan memakan ikan yang kecil. Ini berarti, yang paling kuat maka akan bertahan.
Comments
Post a Comment