Definisi dan Pengertian Oposisi

Definisi dan Pengertian Oposisi adalah sebuah istilah yang berasal dari kata opponeren yang berarti melawan atau menentang. Dengan demikian oposisi berarti suatu perbuatan yang bersifat melawan atau menentang.

Comments

Popular posts from this blog

GEMPAR atau Gemblengan Pemuda Asia Raya

Definisi dan Pengertian Bargaining Politik