Defenisi dan Pengertian Nasionalisme Komunis

Nasionalisme Komunis yaitu suatu paham nasionalisme yang berkembang di negara-negara komunis. Nasionalisme bentuk ini tidak lain merupakan pengembangan paham komunis yang menurut ajarannya bersifat internasional tetapi di dalam kenyataannya justru menanamkan nasionalisme secara fanatik.

Comments

Popular posts from this blog

Definisi dan Pengertian Bargaining Politik

Defenisi dan Pengertian Le Desir D'Etre Ensemble